5 Manfaat Buah Naga Merah Bagi Kesehatan yang Penting untuk Diketahui
Buah naga merupakan buah dengan kulit seperti naga yang memiliki banyak sekali manfaat. Lantas apa saja manfaat buah naga merah bagi kesehatan yang penting untuk diketahui? Baca terus sampai habis ya! Sebelumnya kami pernah mengulas seputar manfaat buah naga bagi ibu hamil dan kali ini akan lebih spesifik membahas khasiat dari buah naga merah.
Buah naga merupakan buah dengan bentuk yang unik dan banyak sekali diminati masyarakat karena manfaat maupun rasanya. Buah naga biasa dikonsumsi dengan cara dimakan langsung atau bisa juga dibuat jus dan aneka minuman lainnya. Rasanya yang menyegarkan membuat siapa saja menyukainya.
Buah naga memiliki ciri-ciri fisik berwarna merah pekat agak keunguan dengan kulit menyerupai naga dalam mitologi china, apabila dibelah terdapat biji mirip buah semangka. Menurut dagingnya buah naga dibedakan menjadi buah naga merah dan buah naga putih. Nah pada kesempatan ini tentu saja kami akan membahas manfaat buah naga merah bagi kesehatan tubuh kita.
Baca juga : Pantangan asam urat dan kolesterol
Kurang lebih demikianlah ulasan singkat kami seputar manfaat buah naga merah bagi kesehatan yang penting untuk diketahui. Semoga dengan pembahasan ini anda menjadi tahu bahwa ternyata buah naga memiliki khasiat yang sangat baik bagi kesehatan.
Buah naga merupakan buah dengan bentuk yang unik dan banyak sekali diminati masyarakat karena manfaat maupun rasanya. Buah naga biasa dikonsumsi dengan cara dimakan langsung atau bisa juga dibuat jus dan aneka minuman lainnya. Rasanya yang menyegarkan membuat siapa saja menyukainya.
Buah naga memiliki ciri-ciri fisik berwarna merah pekat agak keunguan dengan kulit menyerupai naga dalam mitologi china, apabila dibelah terdapat biji mirip buah semangka. Menurut dagingnya buah naga dibedakan menjadi buah naga merah dan buah naga putih. Nah pada kesempatan ini tentu saja kami akan membahas manfaat buah naga merah bagi kesehatan tubuh kita.
Manfaat Buah Naga Merah via images.google.com |
Khasiat Buah Naga Merah untuk Kesehatan yang Harus Anda Tahu
Berikut manfaat buah naga merah bagi kesehatan yang sangat perlu untuk diketahui.#1 Mencegah Kanker
Buah naga mengandung antioksidan yang cukup tinggi yang diperlukan tubuh. Mengkonsumsinya secara runtin mampu mencegah penyakit kanker. Antioksidan terbukti efektif dalam mengurangi dan mencegah resiko terkena kanker.#2 Mencegah Penyakit Jantung
Penyakit jantung merupakan penyakit yang dapat menyerang orang tanpa pandang usia, baik tua maupun muda tak ada yang luput dari serangan penyakit ini. Mengkonsumsi buah naga secara rutin dapat menurunkan resiko terkena penyakit jantung karena buah naga memiliki kandungan yang baik untuk mencegah penyakit ini.#3 Menjaga Kesehatan Mata
Tahukan anda bahwa kandungan betakaroten yang tinggi juga ada dalam buah naga? Betakaroten memiliki manfaat menjaga kejernihan dan kesehatan mata. Buah naga merupakan salah satu buah yang mengandung betakaroten yang cukup baik selain wortel.#4 Mencegah Diabetes
Manfaat lain dari buah naga ialah baik untuk mencegah penyakit diabetes. Ini dikarenakan buah naga juga kaya akan kandungan vitamin B3 yang dapat mencegah dan mengurangi resiko terserang diabetes secara efektif. Jika anda menderita penyakit ini ada baiknya mengkonsumsi buah naga secara rutin.#5 Menjaga Kesehatan Tulang
Buah naga juga dipercaya memiliki khasiat yang baik bagi tulang. Ini karena kandungan kalsium dan fosfor yang cukup tinggi didalam buah naga. Kalsium dan fosfor merupakan zat yang dibutuhkan oleh tulang demi menjaga kesehatan tulang dan mencegah terjadinya osteoporosis.Baca juga : Pantangan asam urat dan kolesterol
Kurang lebih demikianlah ulasan singkat kami seputar manfaat buah naga merah bagi kesehatan yang penting untuk diketahui. Semoga dengan pembahasan ini anda menjadi tahu bahwa ternyata buah naga memiliki khasiat yang sangat baik bagi kesehatan.